Category: Aion

  • Baterai Aion Diganjar Penghargaan Best Long Range di IIMS 2025

    Baterai Aion Diganjar Penghargaan Best Long Range di IIMS 2025

    CVT Indonesia, Jakarta – Aion Indonesia melalui line-up produk andalannya sukses menyabet penghargaan ‘Best Long Range’ di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025. Penghargaan itu tak lepas dari penyematan baterai Aion berkapasitas besar untuk memenuhi perjalanan dalam maupun luar kota. Yuph.. Daya jelajahnya sendiri lebih dari 600 kilometer dalam sekali perjalanan dengan kondisi baterai…

  • Segini Harga Aion V Untuk Indonesia, Tersedia 2 Varian

    Segini Harga Aion V Untuk Indonesia, Tersedia 2 Varian

    CVT Indonesia, Jakarta – Bersamaan dengan digelarnya ajang IIMS 2025 yang berlangsung pada 13-23 Februari di JIExpo Kemayoran, Jakarta. Aion Indonesia resmi mengumumkan harga Aion V beserta dua varian yang ditawarkan. Pengumuman harga Aion V sejalan dengan tingginya minat konsumen bagi SUV elektrik yang satu ini. Di mana sejak diluncurkan pada November 2024 lalu, sudah…

  • Bocor Pengiriman MPV 7-Seater Aion, Siap Berlabuh di Jakarta?

    Bocor Pengiriman MPV 7-Seater Aion, Siap Berlabuh di Jakarta?

    CVT Indonesia, Jakarta – Kabar mengenai keinginan Aion Indonesia untuk memboyong MPV 7-seater mereka untuk pasar otomotif nasional memang sedang berhembus kencang. Bahkan menurut sumber CVT Indonesia, sosok model terbaru Aion itu sedang proses ‘pengapalan’ ke Tanah Air. Kehadiran MPV 7-seater Aion memang patut untuk dinantikan, mengingat persaingan di segmen mobil keluarga bertenaga listrik saat…

  • Ngga Pakai Ribet, Update Android Auto Aion Y Plus Mudah!

    Ngga Pakai Ribet, Update Android Auto Aion Y Plus Mudah!

    CVT Indonesia, Jakarta – Pengguna Aion Y Plus mendapatkan kemudahan dan tentu kenyamanan dalam mengakses fitur hiburan. Pasalnya Aion Indonesia baru saja mengumumkan update fitur Android Auto untuk Aion Y Plus. Update Android Auto ini dipastikan tidak akan merepotkan konsumen. Karena fitur ini dirancang untuk memberikan pengalaman berkendara yang lebih integratif dan interaktif, memungkinkan pengguna…