Category: Body Type
-
Asiknya Nyetir Toyota Yaris Cross Hybrid, Jarang Ke Pom Bensin!
CVT Indonesia – Persaingan di segmen mobil Rp400 jutaan terutama lebih spesifiknya segmen compact crossover memang kelas yang paling panas saat ini di Indonesia. Baik dari mobil bensin, listrik hingga hybrid. Pilihan dikelas ini memiliki keunggulannya masing-masing. Untuk mengambil pangsa pasar di kelas tersebut, PT Toyota Astra Motor (TAM) memiliki Toyota Yaris Cross HEV yang…
-
GWM Resmikan Diler Pertamanya Di Bandung dan Jawa Barat
CVT Indonesia – GWM Indonesia meresmikan diler pertamanya di Kota Bandung yakni GWM Pasteur, ini juga merupakan diler GWM pertama di Jawa Barat. Berlokasi di Jalan Dr. Djunjunan No. 180, Sukajadi, Kota Bandung. Dealer ini melayani 3S (Sales, Service, Spare Part) dan menjadi langkah strategis GWM dalam memperluas ekosistem New Energy Vehicle (NEV) di Indonsia…
-
Chery Kejar Target, Buka Diler Ke 35nya di Banjarmasin
CVT Indonesia – PT Chery Sales Indonesia (CSI) sedang ngebut dalam mengejar target 60 diler di akhir 2024. Kali ini Chery meresmikan diler terbarunya di Banjarmasin bersama PT Avante Eksa Mobilindo (AEM). Ini merupakan diler CHery ke 35 di Indonesia. “Kami percaya bahwa dengan kehadiran diler Chery AEM Banjarmasin, tidak hanya mendekatkan produk unggulan Chery…
-
Setelah Zenix, Kini Paus Fransiskus Pilih Naik Toyota Raize
CVT Indonesia – Gestur menohok kembali dilakukan oleh Paus Fransiskus setibanya di Port Moresby, Papua Nugini. Tidak seperti para pejabat negara tertentu yang kerap menggunakan mobil mewah saat melakukan dinas luar negeri, Paus justru tidak melakukan hal yang sama. Menurut pantauan siaran langsung kunjungan Paus Fransiskus ke Papua Nugini, Paus terlihat tiba di bandara Port…