Category: Body Type

  • Hyundai Santa Fe Terbaru Akan Diplot Melawan CR-V?

    Hyundai Santa Fe Terbaru Akan Diplot Melawan CR-V?

    CVT Indonesia – Hyundai memang telah menjanjikan untuk meluncurkan 6 mobil baru di 2024. Seperti kita ketahui, Hyundai telah meluncurkan beberapa mobil baru di 2024 seperti Hyundai Creta Alpha, Kona Electric, serta Ioniq 5 N. Jika masih penasaran akan ada produk apa lagi, Hyundai telah memastikan meluncurkan mobil hybrid di Indonesia tahun ini kendati pemerintah…

  • Hyundai Ioniq 5 Tempuh Perjalanan 5,647 Km, Sabet Rekor MURI

    Hyundai Ioniq 5 Tempuh Perjalanan 5,647 Km, Sabet Rekor MURI

    CVT Indonesia –  Hyundai baru saja menyabet rekor Muri untuk “Indonesian Assembled Electric Car that Covers the Longest Drive throughout Southeast Asia” setelah berhasil mengemudikan IONIQ 5 pada November 2023 dalam acara “IONIQ 5 ASEAN Tour: Go Far with Zero Worries.” Ioniq 5 yang dirakit di Hyundai Motor Manufacturing Indonesia menempuh perjalanan pulang-pergi sejauh 5,647-kilometer…

  • Neta X Menjanjikan? Begini Kata Konsumen Yang Jajal Langsung

    Neta X Menjanjikan? Begini Kata Konsumen Yang Jajal Langsung

    CVT Indonesia – Neta X merupakan lini terbaru dari PT Neta Auto Indonesia yang diluncurkan pada GIIAS 2024. Neta X dikatakan mengedepankan konsep “High Technology Vibes” dengan menggabungkan teknologi terkini dan kenyamanan kelas premium untuk para keluarga muda. Perkenalannya di acara GIIAS 2024 lalu berhasil meraih respon positif dan beragam pengunjung bisa mencoba langsung performa…

  • Honda Tambah 2 Bengkel Resmi Di Sulawesi

    Honda Tambah 2 Bengkel Resmi Di Sulawesi

    CVT Indonesia – PT Honda Prospect Motor (HPM) menambah dua bengkel resmi terbaru di Sulawesi Utara. Kedua jaringan purna jual resmi tersebut yaitu Honda KMG Bitung di Kota Bitung dan Honda KMG Kotamobagu di Kota Kotamobagu. Kedua diler Honda ini melayani 2S (Service & Sparepart). Jaringan purna jual baru tersebut melengkapi jaringan dealer resmi Honda…

  • Chery Bukan Kaleng-Kaleng, Gunakan Hingga 80% Baja Pada Omoda Dan Jaecoo

    Chery Bukan Kaleng-Kaleng, Gunakan Hingga 80% Baja Pada Omoda Dan Jaecoo

    CVT Indonesia – Chery menempatkan keselamatan sebagai landasan utama dalam pengembangan mobil. Setidaknya pada Chery Omoda & Jaecoo Chery mengklaim menggunakan rangka dengan kandungan baja berkekuatan tinggi hingga 80%. Kedua mobil ini dilengkapi dengan struktur inovatif “caged energy- absorbing space capsule” yang mampu menyerap dan menyebarkan energi benturan secara efektif, sehingga melindungi penumpang dari cedera…

  • Milestone 25 Tahun Honda Eksis Dalam Skena Hybrid Di Otomotif Global

    Milestone 25 Tahun Honda Eksis Dalam Skena Hybrid Di Otomotif Global

    CVT Indonesia –  Honda ternyata sudah memiliki teknologi hybrid selama seperempat abad. Pada 2024 ini Honda merayakan 25 tahun pencapaian istimewa dalam mengembangkan teknologi hybrid di dunia otomotif global pada tahun 2024 ini. Hal ini dimulai setelah peluncuran mobil hybrid pertama Honda di Eropa pada tahun 1999 melalui Honda Insight, yang menjadi awal dari perjalanan…

  • Bahaya Lane Hogger! Berikut Yang Perlu DIperhatikan Saat Berkendara Di Tol

    Bahaya Lane Hogger! Berikut Yang Perlu DIperhatikan Saat Berkendara Di Tol

    CVT Indonesia – Jalan tol yang seharusnya menjadi jalan bebas hambatan seringkali justru menghambat perjalanan, baik itu macet yang disebabkan kecelakaan, orang berhenti sembarangan, atau yang paling parah adalah lane hogger. Sebagai pengendara kita harus bijak dalam menggunakan jalan tol, harus lebih waspada serta perlu memperhatikan beberapa poin penting untuk menjaga keselamatan. Jasa Marga merilis…

  • Chery Berhasil Menjual Hampir 200 Ribu Mobil Hanya Pada Juli 2024

    Chery Berhasil Menjual Hampir 200 Ribu Mobil Hanya Pada Juli 2024

    CVT Indonesia – Chery Holding Group mencatatkan peningkatan penjualan 30,1% pada Juli 2024 dibandingkan Juli 2023, tepatnya Chery berhasil menjual sebanyak 195.759 unit kendaraan hanya pada Juli 2024. Dari jumlah tersebut, Chery mengekspor 90.281 unit yang mencerminkan peningkatan tahun-ke-tahun sebesar 16,8%. Sementara itu untuk penjualan kendaraan energi baru (NEV) melonjak menjadi 45.370 unit, sehingga memperlihatkan…

  • Toyota Fortuner Terbaru Meluncur 2026? Begini Bocorannya

    Toyota Fortuner Terbaru Meluncur 2026? Begini Bocorannya

    CVT Indonesia – Toyota Fortuner sudah melenggang di Indonesia sejak 2004 silam. Terhitung setidaknya sudah 20 tahun serta 2 generasi Fortuner mengisi penuhnya jalanan Indonesia. Bukan hal aneh apabila Toyota sedang mempersiapkan Fortuner generasi terbaru. Jika melihat pada siklus hidup fortuner gen 1 yakni selama 11 tahun dari 2004 hingga 2015. Seharusnya 2026 menjadi tahun…

  • Ini Dia Klasemen SPK GIIAS 2024, Toyota Dingin Dipucuk. Banyak Fakta Menarik!

    Ini Dia Klasemen SPK GIIAS 2024, Toyota Dingin Dipucuk. Banyak Fakta Menarik!

    CVT Indonesia – Gelaran pameran otomotif terbesar di Indonesia Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 telah berlalu sekitar 2 minggu. Namun berita mengenai pemesanan mobil selama pameran itu masih seksi terdengar hingga saat ini. Hingga hari ini (9/8) semua pabrikan telah merilis secara resmi angka pemesanan yang mereka dapatkan selama pameran GIIAS 2024. Berikut…