Category: Chery
-
Chery Gandeng Ambara Arjuna Buka Dealer Di Jakarta Barat
CVT Indonesia – PT Chery Sales Indonesia (CSI) bersama dengan PT Ambara Karya Arjuna hari ini meresmikan dealer Chery Ambara Arjuna di Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Head of Brand Department PT CSI menyebut pembukaan dealer Chery di Kebon Jeruk ini sebagai komitmen Chery untuk terus memperluas jangkauan dan memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan. “Kami yakin…
-
Intip Spesifikasi Chery Tiggo 5 X Yang Akan Hadir di IIMS 2024
CVT Indonesia – PT Chery Sales Indonesia telah mengumumkan akan memamerkan satu mobil baru di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024. Pengumuman ini diumumkan saat press conference IIMS 2024 yang berlangsung beberapa waktu yang lalu. Disebutkan bahwa sejumlah lini produk yang akan dipamerkan di booth Chery, mencakup Tiggo 7 Pro, Tiggo 8 Pro, Tiggo…
-
Chery Boyong Tiggo 5X Di IIMS 2024
CVT Indonesia – PT Chery Sales Indonesia (CSI) mengkonfirmasi akan menghadirkan Chery Tiggo 5X pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024. Pada press conference IIMS 2024, pihak Chery mengkonfirmasi akan menghadirkan semua line up-nya yaitu Tiggo 7 Pro, Tiggo 8 Pro, serta Omoda Series yakni Omoda RZ, GT, AWD, dan E5. Lantas untuk kejutannya…
-
Ini Syarat Dapat Garansi Seumur Hidup Chery Omoda E5
CVT Indonesia – Chery Omoda E5 baru saja melakukan World Premiere di Jakarta pada Senin (5/2). Lantas PT Chery Sales Indonesia (CSI) memberikan garansi seumur hidup untuk mobil listrik perdananya ini. Chery Omoda E5 yang memiliki ukuran Compact Crossover, dibanderol dengan harga Rp498,8 juta. Harga tersebut masih bisa mendapatkan potongan sebesar Rp10 juta untuk 100…
-
Peluncuran Chery Omoda E5 Tinggal Menghitung Hari
CVT Indonesia – Chery Omoda E5 yang sangat dibanggakan oleh PT Chery Sales Indonesia (CSI) hanya tinggal menghitung hari hingga peluncurannya. Melalui siaran pers resmi, Mobil listrik Chery ini akan diluncurkan pada awal bulan Februari 2024. Rifkie Setiawan, Head of Brand Departemen PT CSI mengatakan bahwa Chery berkomitmen mendukung usaha pemerintah menuju Net Zero Emission…
-
Chery Omoda E5 Catat 400 SPK Meski Harga Belum Ada
CVT Indonesia – Chery Omoda E5, mobil listrik Chery yang akan dijanjikan hadir di tanah air pada awal tahun 2024. Chery sendiri mengatakan bahwa mobil yang akan diproduksi secara Completely Knock Down (CKD) alias dirakit secara lokal, merupakan sebuah pernyataan penting akan kesadaran lingkungan dan komitmen terhadap revolusi hijau. Harry Kamora, Vice President PT Chery…
-
Laku Keras! Chery Tiggo 7 Pro Laku 200 Ribu Unit Sepanjang 2023
CVT Indonesia – Chery Tiggo menuai hasil manis dari penjualan Chery Tiggo 7 Pro sepanjang 2023, dengan penjualan mencapai mencapai lebih dari 200.000 unit di seluruh dunia. Vice President PT Chery Sales Indonesia (CSI), Harry Kamora mengatakan dengan penjualan sebanyak itu, ini menjadi bukti bahwa Tiggo 7 Pro diterima baik oleh penggunanya. “Prestasi luar biasa…
-
Ragu Untuk Meminang Mobil Listrik Chery Omoda E5? Simak 3 Keunggulannya
CVT Indonesia – Chery sedang kencang-kencangnya untuk memasarkan Chery Omoda E5 di Indonesia. Pasalnya mobil listrik andalan Chery di tanah air ini akan segera meluncur di awal 2024. Menjawab keraguan publik mengenai mobil listrik andalannya ini, Chery melalui siaran resmi yang kami terima mengunggulkan tiga poin penting yang dapat dijadikan pertimbangan untuk meminang Omoda E5.…
-
Chery Buka Dealer Baru Di Kelapa Gading, Bisa Pesan Mobil Listrik Omoda E5
CVT Indonesia – Chery lakukan ekspansi agresif di tanah air. Kali ini Chery menggandeng PT Arta Bumi Motor untuk membuka dealer Chery ke-50 di Indonesia. Chery Arta Kelapa Gading hadir untuk melayani para calon Chery Family yang berada di wilayah Jakarta Utara dan Sekitarnya. “Melalui peresmian Diler Chery Arta Kelapa Gading, kami ingin semakin mendekatkan…
-
Chery Mulai Produksi Perdana Omoda E5 Alias Omoda EV
CVT Indonesia – Akhir-akhir ini PT Chery Sales Indonesia (CSI) sedang sangat sibuk mempersiapkan rencana produksi CKD Chery, akhirnya terkuak bahwa nama produksi Chery Omoda 5 EV adalah Omoda E5. Indonesia menjadi lokasi perakitan mobil listrik pertama untuk Chery di kawasan Asia Tenggara. pabrik perakitan Chery yang berlokasi di Pondok Ungu, Jawa Barat. Acara Roll…