Category: Brand
-
Hyundai Kona Electric Sudah Bisa Dipesan, Janjikan Harga Rp500 Jutaan
CVT Indonesia – Hyundai Kona Electric memang menjadi salah satu mobil yang paling diantisipasi di pertengahan tahun 2024 ini. PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) memang sudah mengkonfirmasi akan kehadiran mobil listrik terbarunya pada GIIAS 2024 mendatang yang memang disinyalir adalah Kona Electric. Melalui siaran resmi yang kami terima, HMID telah membuka pre-booking untuk all-new KONA…
-
Suzuki Boyong 2 Mobil Baru Ke IIMS Surabaya
CVT Indonesia – Suzuki melalui PT United Motors Centre (UMC) memboyong dua mobil terbarunya yakni Jimny 5-Doors dan All New Ertiga Hybrid Cruise ke pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) Surabaya 2024. IIMS Surabaya 2024 berlokasi di Grand City Surabaya Convex. Digelar mulai 29 Mei – 2 Juni 2024. Pengunjung tentunya dapat melakukan test drive…
-
Honda CR-V dan Honda Civic Sabet Predikat Keselamatan Tertinggi ASEAN NCAP Grand Prix Awards 2024
CVT Indonesia – Dua model flagship Honda di Indonesia yaitu CR-V dan Civic meraih predikat keselamatan terbaik untuk Adult Occupant Protection (AOP) serta Honda Civic sebagai Sedan Terbaik dari ASEAN NCAP Grand Prix Awards pada 28 Mei 2024 di Bangkok, Thailand. Selain itu, Honda sebagai brand juga turut meraih penghargaan sebagai brand paling konsisten dalam…
-
Seberapa Irit Chery Tiggo 5X Untuk Rute Antar Kota Antar Provinsi?
CVT Indonesia – Chery Tiggo 5X merupakan lini terbaru dari PT Chery Sales Indonesia (CSI), sekaligus menjadi yang paling terjangkau untuk saat ini di tanah air. SUV kecil ini diplot untuk menghadang lawan-lawannya di kelas Micro SUV seperti Toyota Raize, Daihatsu Rocky, dan juga Honda WR-V. Namun jelas Chery Tiggo 5X memiliki harga dibawah para…
-
Chery Recall Tiggo 5X, Masalah Yang Mirip Dengan Omoda 5
CVT Indonesia – Chery kembali melakukan recall untuk salah satu produknya yakni Tiggo 5x di Filipina karena memiliki masalah yang sama dengan Omoda 5 beberapa waktu lalu di Malaysia. Menurut laporan dari TopGear, pemilik Tiggo 5x dengan model tahun 2024 diminta untuk mendatangi bengkel resmi sesuai dengan surat yang dikeluarkan oleh Chery Auto Philippines (CAP).…
-
Hyundai Konfirmasi Ioniq 5 N Akan Datang Ke Indonesia
CVT Indonesia – Hyundai telah mengkonfirmasi bahwa tanah air akan kedatangan mobil listrik performa tinggi mereka yaitu Hyundai Ioniq 5 N. Mengutip laporan dari Otodriver, Joon Park, founder N Brand yang saat ini menjabat sebagai Vice President Head Of N Brand Management Group di Hyundai Motor Group berharap Ioniq 5 N dapat dibawa ke Indonesia…
-
Chery Kembali Resmikan Diler Baru Di Padalarang
CVT Indonesia – Chery sedang sangat rajin membuka diler baru di tahun 2024 ini. Di kuartal kedua 2024 ini, PT Chery Sales Indonesia (CSI) memperluas jangkauan diler dengan membuka Chery Amarta Padalarang, Kota Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Diler ini beroperasi di bawah naungan PT Arimbi Amartapura, diler Chery terbaru ini merupakan diler Chery…
-
Cari Mobil Bekas Eksotis? Coba Datang Ke Eurokars Pre-Ownerd Car Expo
CVT Indonesia – Eurokars Group Indonesia mengadakan pre-owned car expo pertamanya yang diadakan mulai Jumat 17 Mei – Rabu 22 Mei 2024 di Headquarter Eurokars Indonesia yang terletak di Jl. Sultan Iskandar Muda No. 51, Arteri Pondok Indah, Jakarta Selatan. Acara eksklusif ini akan menampilkan berbagai pilihan mobil bekas mewah dari berbagai merek bergengsi di…