Tag: Harga Ayla

  • Flop DI GIIAS 2024, Daihatsu Tetap Berhasil Jual 100 Ribu Unit Lebih Di Semester Pertama

    Flop DI GIIAS 2024, Daihatsu Tetap Berhasil Jual 100 Ribu Unit Lebih Di Semester Pertama

    CVT Indonesia – Meskipun penjualan Dahatsu pada GIIAS 2024 bisa dikatakan flop hanya dengan menjual sebanyak 539 unit, atau menempati posisi ke 18 dalam urutan mobil terlaris pada ajang itu, ternyata Daihatsu masih moncer soal penjualan secara overall. Di semester pertama 2024, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) berhasil menjual mobilnya sebanyak 103.223 unit.  Angka penjualan…

  • Lebih Murah Rp67 Juta dari Agya, Begini Spesifikasi Lengkap Daihatsu Ayla

    Lebih Murah Rp67 Juta dari Agya, Begini Spesifikasi Lengkap Daihatsu Ayla

    CVT Indonesia – Pada ajang GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2023, generasi terbaru dari duo Toyota Agya dan Daihatsu Ayla secara resmi diluncurkan oleh PT Astra Daihatsu Motor (ADM). Sebelumnya CVT Indonesia sudah pernah membahas bagaimana Toyota Agya. Dengan harga yang terpaut Rp67 Juta dari kembarannya, apa saja yang ditawarkan Daihatsu Ayla? Duo Low Cost…

  • Harga All New Daihatsu Ayla Resmi Diumumkan, Mulai Rp134 Juta

    Harga All New Daihatsu Ayla Resmi Diumumkan, Mulai Rp134 Juta

    CVT Indonesia – PT Astra Daihatsu Motor (ADM) akhirnya secara resmi mengumumkan harga dari All New Ayla pada gelaran GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2023, setelah sebelumnya telah memperkenalkan mobil ini pada Februari silam. Tetap bermain di segmen Low Cost Green Car (LCGC), Daihatsu Ayla dibanderol mulai dari Rp134 juta untuk tipe termurahnya. Sementara untuk…

  • Daihatsu Ayla Generasi Terbaru Resmi DIperkenalkan

    Daihatsu Ayla Generasi Terbaru Resmi DIperkenalkan

    CVT Indonesia – Daihatsu Ayla yang pertama kali diperkenalkan pada tahun 2012 silam kini telah memasuki generasi terbarunya. Model Low Cost Green Car (LCGC) andalan Astra Daihatsu ini menyusul peluncuran kembaraannya asal negeri Jiran yaitu Perodua Axia. Yasushi Kyoda, Presiden Direktur PT. Astra Daihatsun Motor (ADM) menyampaikan  bahwa Daihatsu selalu berusaha mengembangkan produk sesuai kebutuhan…