Tag: Harga innova bekas
-
Toyota Kijang Innova Reborn Jualannya Lebih Gacor Daripada Zenix, Kok Bisa?
CVT Indonesia – Kijang Innova memang boleh sudah berganti generasi dari Kijang Innova Reborn menjadi Kijang Innova Zenix. Namun uniknya, penjualan Innova Reborn terutama Innova Diesel malah lebih laris dari Zenix. Hal ini dapat terjadi karena memang Innova Reborn masih dapat dipesan secara spot order dikarenakan permintaannya masih sangat tinggi ketika berganti generasi ke Zenix.…