Tag: Harga mobil listrik murah
-
Omoda E5 Laku Keras, Chery Handover 3.000 Unit Hari Ini Ke Konsumen
CVT Indonesia – Chery Omoda E5 memang bukan menjadi mobil listrik yang paling murah di pasaran mobil Indonesia saat ini, bahkan dikelasnya pun bukan yang termurah. Namun Chery dapat membuktikan bahwa Omoda E5 tetap diminati oleh masyarakat. Setidaknya hari ini PT Chery Sales Indonesia (CSI) melakukan seremoni handover Chery Omoda E5 kepada 3.000 konsumen, sekaligus…
-
AION Klaim Raup 1.118 SPK Pada Debutnya Di GIIAS 2024
CVT Indonesia – AION, salah satu brand terbaru dari Tiongkok yang masuk ke pasar Indonesia ternyata mendapatkan kesuksesan besar pada debutnya di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024. Melalui siaran resmi yang kami terima, AION mengklaim boothnya di GIIAS 2024 mendapatkan total lebih dari 25.000 orang pengunjung. Namun yang lebih luar biasa adalah,…
-
Seres DFSK Andalkan E1 dan Gelora E Pada PEVS 2024
CVT Indonesia – PT Sokonindo Automobile, ATPM untuk DFSK dan Seres di Indonesia memboyong dua mobil listrik andalannya yaitu Seres E1 dan Gelora E. Total sebanyak 7 unit display mobil listrik ditampilkan yang terdiri dari 3 unit DFSK Gelora E yang sudah dimodifikasi menjadi camper van, serta blind van dan minibus. Kemudian juga ada 4…