Tag: Honda
-
Brio Masih Laris Manis, Honda Jual 7.805 Unit Di Bulan Mei 2024
CVT Indonesia – Honda Brio meskipun belum mendapatkan major upgrade sama sekali sejak 2018, ternyata masih laris manis di pasar Indonesia. Melalui siaran resminya PT Honda Prospect Motor (HPM) mengklaim Honda Brio terjual sebanyak 4.236 unit atau 54% dari total penjualan Honda pada Mei 2024. Secara total, Honda berhasil menjual retail sebanyak 7.805 unit. Dengan…
-
Honda Janjikan Boyong 5 Mobil Elektrifikasi Ke GIIAS 2024, 3 Mobil Baru?
CVT Artikel – PT Honda Prospect Motor (HPM) akan hadir pada gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 di bulan Juli mendatang dengan mengusung tema booth booth “Dreams in Motion”. Dalam acara konferensi pers di Jakarta pada tanggal 12 Juni 2024, Honda juga mengumumkan akan menampilkan lima produk elektrifikasi terbaru, termasuk model konsep yang…
-
Honda CR-V dan Honda Civic Sabet Predikat Keselamatan Tertinggi ASEAN NCAP Grand Prix Awards 2024
CVT Indonesia – Dua model flagship Honda di Indonesia yaitu CR-V dan Civic meraih predikat keselamatan terbaik untuk Adult Occupant Protection (AOP) serta Honda Civic sebagai Sedan Terbaik dari ASEAN NCAP Grand Prix Awards pada 28 Mei 2024 di Bangkok, Thailand. Selain itu, Honda sebagai brand juga turut meraih penghargaan sebagai brand paling konsisten dalam…
-
Honda Brio Masih Betah Jadi Mobil Terlaris Honda
CVT Indonesia – PT Honda Prospect Motor (HPM) telah merilis data penjualan Honda sepanjang April 2024, hasilnya Brio masih betah di pucuk dengan total penjualan retail sebanyak 3.434 unit atau 52.7% dari total penjualan Honda. Secara total, Honda mencatat retail ke konsumen sebanyak 6.507 unit di bulan April, atau sebesar 36.251 unit sepanjang kuartal pertama…
-
Honda Gandeng IBM Demi Kembangkan Hardware Hingga AI
CVT Indonesia – Semakin hari otomotif dan teknologi memiliki irisan yang semakin mendekat. Melihat tren tersebut, Honda dan IBM jalin kerjasama untuk melakukan penelitian bersama jangka panjang untuk pengembangan teknologi generasi mendatang. Pengembangan teknologi ini diperlukan untuk mengatasi tantangan terkait kemampuan pemrosesan, konsumsi daya, dan kompleksitas desain untuk realisasi kendaraan yang ditentukan perangkat lunak (SDV)…
-
Honda Kembali Tambah Bengkel Bodi dan Cat Di Semarang
CVT Indonesia – PT Honda Prospect Motor (HPM) membuka bengkel dengan fasilitas bodi dan cat ke-14 sepanjang tahun 2024. Kali ini di diler Honda Kusuma Semarang yang berlokasi di Jalan Sebandaran No.51, Semarang, Jawa Tengah. Dengan diresmikannya fasilitas purnajual ini semakin memudahkan konsumen dalam mendapatkan layanan terpercaya yang dikerjakan oleh tenaga Professional. “Dengan kehadiran layanan…
-
Honda Berhasil Jual 10 Ribu Unit Mobil Pada Maret 2024
CVT Indonesia – PT Honda Prospect Motor (HPM) baru saja merilis data penjualan mereka untuk bulan Maret 2024. HPM berhasil menjual 10.706 unit pada Periode Ramadhan, yaitu Maret 2024. Angka ini meningkat 19% dibandingkan bulan sebelumnya. Peningkatan ini juga didukung dengan berlangsungnya bulan Ramadhan serta periode Lebaran 2024. Secara total, model-model SUV Honda mencatat peningkatan…