Tag: hybrid ganjil genap
-
Honda Menilai Mobil Hybrid Harus Bebas Ganjil Genap
CVT Indonesia – Honda hingga saat ini masih berfokus pada mobil hybrid saat pabrikan lain sudah memulai menjual mobil listrik. Di sisi lain, insentif dan pembebasan aturan ganjil genap dari pemerintah tak kunjung menunjukkan titik terang. Yusak Blly, Sales and Marketing Director PT Honda Prospect Motor berharap mobil hybrid mendapatkan perlakuan yang sama dengan mobil…