Tag: MBDI
-
Tidak Lagi Dibawah Jerman Langsung, Keagenan Mercedes-Benz Indonesia Pindah ke Inchcape dan Indomobil
CVT Indonesia – Berita mengejutkan datang dari produsen mobil mewah asal Jerman Mercedes-Benz mengumumkan akan memindahkan keagenan serta produksi kendaraan penumpang Mercedes-Benz dari PT Mercedes Benz Distribution Indonesia (MBDI) kepada joint venture antara Inchcape Motors dan Indomobil. Dalam keterangan resmi yang diterima redaksi (31/3) joint venture ini didirikan oleh Inchcape Motors Private Limited dari Inggris…