Tag: Mobil Listrik China

  • VinFast VF e34 dan VF 5, Untuk Siapa Mobil Listrik Ini Diciptakan?

    VinFast VF e34 dan VF 5, Untuk Siapa Mobil Listrik Ini Diciptakan?

    CVT Indonesia – VinFast ditengah maraknya mobil listrik yang melakukan penetrasi ke pasar Indonesia, tentunya tidak mau kehilangan momentum. Brand mobil listrik asal Vietnam ini langsung menghadirkan VinFast VF e34 dan VF 5 sebagai mobil listrik yang menawarkan solusi mobilitas dengan harga terjangkau. Dua tipe SUV tersebut dirancang untuk mencuri perhatian para konsumen perkotaan lewat…

  • Wuling Andalkan Mobil Listrik Untuk BCA Expo 2024

    Wuling Andalkan Mobil Listrik Untuk BCA Expo 2024

    CVT Indonesia – Wuling turut hadir pada BCA Expo 2024 yang berlangsung di ICE BSD hingga 18 Agustus 2024. Pada pameran ini Wuling menampilkan lengkap lini mobil listrik mulai dari Air ev, Binguo EV, dan Cloud EV.  Selain mobil listrik, Wuling juga turut memboyong Almaz RS Hybrid dan juga Alvez di area seluas 210 meter…

  • Intip Spesifikasi VinFast VF 6 Yang Bikin Ngiler, Cocok Masuk Indonesia?

    Intip Spesifikasi VinFast VF 6 Yang Bikin Ngiler, Cocok Masuk Indonesia?

    CVT Indonesia – Pada saat Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024, VinFast selain membawa line-up yang telah dijual di Indonesia yakni VF e34 dan VF 5, mereka juga membawa sebuah hatchback keren yakni VF 6. Bukan tanpa alasan, VF 6 kabarnya akan turut dibawa oleh VinFast ke Indonesia. Tim CVT Indonesia sempat menjajal langsung …

  • VinFast VF 9, Mobil Mewah Yang Membuktikan VinFast Bukan Kaleng-Kaleng

    VinFast VF 9, Mobil Mewah Yang Membuktikan VinFast Bukan Kaleng-Kaleng

    CVT Indonesia – VinFast boleh saja baru menjual VF e34 dan VF 5 di Indonesia. Sebagai produsen mobil listrik, tentunya VinFast tidak ingin main-main dalam memprouksi mobil-mobilnya. Ternyata VinFast tidak hanya memproduksi mobil yang ramah di kantong, namun juga memiliki portofolio yang sangat mumpuni. VinFast memiliki sebuah SUV mewah yakni VinFast VF 9. VinFast VF…

  • VinFast VF 3, Mobil Ini Dapat 27.000 Pesanan Hanya Dalam 66 Jam

    VinFast VF 3, Mobil Ini Dapat 27.000 Pesanan Hanya Dalam 66 Jam

    CVT Indonesia – Kalau kita sudah terlena dengan kemungilan dari Wuling Air ev tunggu dulu sob, kita harus melihat juga VinFast VF 3. Bukan cuma mungil namun VF 3 menawarkan sesuatu yang berbeda. VinFast VF 3 merupakan lini terbaru dari VinFast yang telah meluncur di Vietnam. Memiliki desain yang mungil namun tetap gagah berkat format…

  • BYD Seal Facelift Meluncur, Top Speed Dan Charging Lebih Kencang

    BYD Seal Facelift Meluncur, Top Speed Dan Charging Lebih Kencang

    CVT Indonesia – BYD Seal Facelift resmi meluncur, namun sayangnya bukan di Indonesia melainkan di China. Dikutip dari Autocarindia.com, BYD Seal Facelift mendapatkan update pada eksterior, interior, serta fitur-fitur baru. Update pada eksterior tidak terlalu terlihat karena hanya terdapat pada warna baru yakni ungu, kemudian velg baru dan logo BYD di belakang menjadi warna merah.…

  • Neta X Menjanjikan? Begini Kata Konsumen Yang Jajal Langsung

    Neta X Menjanjikan? Begini Kata Konsumen Yang Jajal Langsung

    CVT Indonesia – Neta X merupakan lini terbaru dari PT Neta Auto Indonesia yang diluncurkan pada GIIAS 2024. Neta X dikatakan mengedepankan konsep “High Technology Vibes” dengan menggabungkan teknologi terkini dan kenyamanan kelas premium untuk para keluarga muda. Perkenalannya di acara GIIAS 2024 lalu berhasil meraih respon positif dan beragam pengunjung bisa mencoba langsung performa…

  • Kencan Singkat Bersama BYD M6, Masih Banyak Kurangnya?

    Kencan Singkat Bersama BYD M6, Masih Banyak Kurangnya?

    CVT Indonesia – BYD M6 yang baru saja diperkenalkan pada GIIAS 2024 silam memang menjadi bintang internet hingga saat ini, mobil ini ramai diperbincangkan dimana-mana termasuk kanal media sosial kami. Lantas pada hari ini kami berkesempatan menjajal langsung BYD M6 dengan rute Jakarta – Bandung, bagaimana rasa berkendara BYD M6? Pada perjalanan kali ini kami…

  • Segini Minimal Gaji Buat Beli Chery Omoda E5

    Segini Minimal Gaji Buat Beli Chery Omoda E5

    CVT Indonesia – Chery sedang berbulan madu dengan kesuksesan penjualan Chery Omoda E5. Keputusan Chery melakukan World Premiere mobil listrik Chery Omoda E5 berbuah manis dengan mobil ini sempat menjadi mobil listrik terlaris beberapa bulan ke belakang. Lebih detail, Chery Omoda E5 menjadi mobil listrik terlaris pada bulan Mei dengan data Gaikindo menunjukkan penjualan E5…

  • Hyundai Kantongi 3.600 SPK Pada GIIAS 2024, Kona dan Stargazer Jadi Bintangnya

    Hyundai Kantongi 3.600 SPK Pada GIIAS 2024, Kona dan Stargazer Jadi Bintangnya

    CVT Indonesia – Banyak dari Netizen di media sosial CVT Indonesia utamanya di Instagram yang selalu bertanya-tanya, kemana data SPK Hyundai yang tak kunjung di rilis. Akhirnya PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) secara resmi merilis data SPK Hyundai pada GIIAS 2024. Pada pameran GIIAS 2024 yang berlangsung pada 18-28 Juli tersebut, pada siaran resminya, Hyundai…