Tag: Tilang Ganjil Genap
-
Gelar Operasi Zebra, Marak Pelanggaran Tak Pakai Sabuk Pengaman dan Pelat Nomor Palsu
CVT Indonesia – Polda Metro Jaya menggekar Operasi Zebra Jaya yang berlangsung dari bulan September hingga awal Oktober. Ternyata pengguna roda empat cukup banyak yang terjaring razia operasi ini. Melalui keterangan resmi, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan ada ratusan pengendara yang terkena sanksi. “Totalnya itu ada 341 pelanggar, dengan mayoritas…