Tag: triton

  • Uji Coba Mitsubishi Triton Di Habitat Aslinya, Luar Biasa!

    Uji Coba Mitsubishi Triton Di Habitat Aslinya, Luar Biasa!

    CVT Indonesia – Mitsubishi pada GIIAS 2024 yang berlangsung pada Juli 2024 silam meluncurkan Mitsubishi All-New Triton, mobil double cabin yang sangar dan memiliki jiwa adventure. Sebagai model baru untuk menggantikan truk pick-up legendaris dari Mitsubishi Motors yang telah hadir selama lebih dari empat puluh tahun di pasar global, dan telah berkembang bersama masyarakat Indonesia…

  • Mitsubishi Triton Baru Raih Bintang 5 Uji Tabrak ANCAP

    Mitsubishi Triton Baru Raih Bintang 5 Uji Tabrak ANCAP

    CVT Indonesia – Mitsubishi Triton menjadi Pickup Double Cabin pertama yang meraih rating bintang 5 dalam Australasian New Car Assesment Program (ANCAP), yaitu uji tabrak standar Australia dan Selandia Baru. Pada bulan Desember 2023, All-New Triton juga meraih peringkat keselamatan bintang lima dalam ASEAN NCAP4 2023, yaitu penilaian kinerja keselamatan komprehensif untuk kendaraan baru di…

  • Mitsubishi Triton Educar Mewarnai Akhir Pekan Anak-anak Surabaya

    Mitsubishi Triton Educar Mewarnai Akhir Pekan Anak-anak Surabaya

    CVT Indonesia – Triton Educar setelah sebelumnya hadir untuk anak-anak di Pantai Indah Kapuk (PIK), kali ini mobil edukasi dari PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) menyambangi Kota Pahlawan Surabaya. Bersama Mitsubishi TRITON Educar, MMKSI memperluas jangkauan dari kendaraan fun-edutainment ini, dan membawanya berkeliling ke beberapa kota di Pulau Jawa melalui kegiatan yang…

  • Mitsubishi Triton Educar, Ajak Anak-Anak Belajar Secara Asik

    Mitsubishi Triton Educar, Ajak Anak-Anak Belajar Secara Asik

    CVT Indonesia – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) berkolaborasi dengan diler resmi Mitsubishi Dipo Island Pantai Indah Kapuk (PIK) untuk menebar kebahagiaan kepada anak-anak di wilayah Jakarta Barat melalui program fun-edutainment. Mitsubishi Triton Educar dihadirkan sebagai sarana pembelajaran kendaraan melek literasi digital bagi anak-anak. Puluhan anak-anak kurang mampu serta para konsumen hadir…

  • Isuzu D-Max Terbaru Meluncur, Hadirkan ADAS Ungguli Triton dan Hilux

    Isuzu D-Max Terbaru Meluncur, Hadirkan ADAS Ungguli Triton dan Hilux

    CVT Indonesia – Isuzu baru saja meluncurkan Isuzu D-Max facelift dengan beberapa penambahan fitur baru dan juga penyegaran pada tampilan eksterior dan interior. Mengutip dari Carscoops, Isuzu juga mengkonfirmasi rencana untuk memproduksi pickup listrik di Thailand untuk pasar Eropa. Isuzu D-Max generasi ketiga ini mendapatkan penyegaran tepat 4 tahun setelah peluncurannya pada Oktober 2019 silam.…

  • Sudah Debut di Thailand, Akankah Mitsubishi Triton Segera Hadir Di Indonesia?

    Sudah Debut di Thailand, Akankah Mitsubishi Triton Segera Hadir Di Indonesia?

    CVT Indonesia – Mitsubishi telah memperkenalkan truk double cabin andalannya yaitu Mitsubishi Triton yang sudah memasuki generasi ketiganya. Mitsubishi Triton melakukan debutnya di Thailand dan akan mulai dijual awal 2024. Triton generasi terbaru memiliki desain yang lebih mengotak dan tegas yang disebut dengan bahasa desain ‘Beast Mode’ yang sudah pernah diperkenalkan pada XRT Concept sebelumnya.…

  • Bukan Xpander! Ternyata Ini Dia Mitsubishi Terlaris di Dunia

    Bukan Xpander! Ternyata Ini Dia Mitsubishi Terlaris di Dunia

    CVT Indonesia – Tahun 2022 adalah tahun yang cukup menyenangkan bagi Mitsubishi Indonesia, karena dari 1 Juta Penjualan mereka di tahun lalu, Indonesia masih kembali menjadi pasar terbesar mereka dengan Mitsubishi Xpander sebagai yang paling laris. Namun ternyata secara global, Xpander bukanlah yang terlaris loh! Lantas apa ya? Peringkat 5 adalah SUV favorite orang Indonesia,…